14 Des 2011

Hitung seberapa kuat karakter ninjasaga kamu?

Sering kita bingung berapa kuat serangan suatu jurus ninjutsu kita? bagaimana distribusi point yang didapat setiap kita naik level? apa seh pengaruhnya dan seberapa besar?
Nah sekarang kita tidak perlu bingung dan pusing lagi. neh gw nemu sopwernya. "Thanks to jinchuriki and Faust that create this build simulator application". Yup salut two thumb dech buat kalian. Kreatif dan tentunya sangat membantu. Ini bisa digunakan untuk simulasi sebelum kita memutuskan akan dikemanakan poin yang didapat saat naik level atau sekedar untuk mengetahui secara detail letak kekuatan character kamu. Bahkan kamu bisa menganalisa kelebihan dan kekurangan sendiri maupun lawan yang akan di hadapi saat PvP atau saat Challenge Friends biar bisa atur strategi.

Beberapa kelebihan neh sopwer
1. Mudah penggunaannya alias user friendly. bahkan lebih mudah daripada kalkulator yang bisa kita pakai hitung sekalipun makenya.
2. Kecil ukurannya (143 Kb) sehingga mudah dan cepat proses downloadnya.
3. Akurasi tinggi
4. Menganlisa kekuatan, kelebihan dan kekurangan character.
5. DLL alias dan lain-lain, terlalu banyak brow kelebihannya.

Ok lah sekarang langsung saja kita lihat contohnya.


click pic to zoom
Keterangan gambar :

Character
Misal Level kita isi dengan 42.
Elemen saya adalah Earth/tanah dan Air/water dengan distribusi poin 30 Earth dan 12 Water. isikan di bagian Earth dan water sesuai yang kamu miliki.

Healing
Khusus untuk elemen water. fungsinya untuk mengetahui seberapa besar kemungkinan HP yang didapat dengan suatu ninjutsu (refresh). saya coba menggunakan refresh rank 7 yaitu sebesar dengan damage 830 default nya. didapat angka minimal 723.8 dan maksimal 1085.6 dengan average/rata-rata 904.7
Damage
Masukkan nilai damage dari suatu skill yang diinginkan. Contoh  isi dengan 430 (damage skill Dual Rock   Dumpings elemen Earth) pilih elemen yang sesuai dengan skill yang ingin dihitung. tentu saja earth yang saya gunakan. Hasilnya adalah seperti di gambar baik pada saat normal atau pun saat critical.

Stats
ini yang paling penting dan sangat membantu dan tentunya sangat ingin gamer ketahui karena statistik ini sebagian tidak ada di profil ninjasaga kita atau pun kurang jelas bagi sebagian user newbie seperti saya.
Health (HP) dan cakra (CP) sudah jelas.
Cakra recharge adalah nilai cakra yang didapat ketika kita melakukan recharge
Statistik selanjutnya dalam persen (%)
Untuk lebih jelasnya silahkan kamu download tutorialnya disini
Untuk download softwarenya disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Harap mengunakan kata kata yang sopan, tidak SARA. komentar yang dianggap melanggar akan dihapus.